TEATER ALANG-ALANG POKOH II DLINGO MENGIKUTI LAUNCHING ANTOLOGI PUISI

Carik 22 Maret 2019 09:06:32 WIB

DLINGOWORO(22/03) Teater Alang-Alang Desa Pokoh II, Kecamatan Dlingo, Kabupaten Bantul ikut serta dalam pembukaan Launching Antologi Puisi Bantul Orkestra Jawa Kamis malam 21 Maret 2019 bertempat di Pendopo Balai Budaya Balai Desa Guwosari Pukul 19.30 WIB. Musikalisasi puisi juga diikuti oleh Sanggar mBanjar Sidhartan.

Acara tersebut turut mengundang Bapak KH Abdul Halim Muslih Wakil Bupati Bantul ,Bapak Rano Sumarno, Ibu Supadmiyati, Bapak Syamsyu Setiaji, Bapak Sahari A Salami, Bapak AM.Mulyana dan Peserta Teater Alang-Alang Pokoh II yang juga berkesempatan membacakan puisi sebagai pembukaan acara dengan membawakan puisi berjudul “YANG” Karya Muhamad Anta Kusuma. (min)

 

Komentar atas TEATER ALANG-ALANG POKOH II DLINGO MENGIKUTI LAUNCHING ANTOLOGI PUISI

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License