Program Dan Agenda

Administrator 10 April 2019 15:40:47 WIB

DAFTAR ISIAN RENCANA PROGRAM KEGIATAN DESA/KELURAHAN BUDAYA DLINGO

TAHUN 2019

 

No.

Program Kegiatan

Sasaran Program

Kerangka Waktu Pelaksanaan

Pelaksanaan kegiatan

Rencana Sumber Pendanaan

Pendek

Menengah

Panjang

1

Verivikasi Desa Budaya

Desa Budaya Dlingo

April 2019

 

 

Pemerintah Desa dan Lembaga Bina Budaya

Dana Desa

2

Syawalan Tokoh-Tokoh Masyarakat dan Pelaku Seni

Tokoh masyarakat dan Pelaku seni

Juni 2019

 

Setahun sekali

Pemerintah Desa dan Lembaga Bina Budaya

Dana Desa

3

Merti desa dan gelar potensi masyarakat Desa Dlingo

Masyarakat Desa

Juni 2019

 

Setahun sekali

Lembaga Bina Budaya

Dana Desa

4

Pentas Wayang PEPADI

Tokoh Masyarakat Dan Seluruh Lapisan Masyarakat Desa Dlingo

Juli 2019

 

 

Tim PEPADI, Pemerintah Desa dan Lembaga Bina Budaya

PEPADI

5

Workshop dan Sosialisasi tentang Kebudayaan

Masyarakat Desa

Februari 2019

Oktober 2019

 

Setahun 2 kali

Lembaga Bina Budaya

Dana Desa

6

Merti Dusun

Masyarakat Desa

Agustus 2019

Septrmber 2019

 

Bulan Dulkhaidah

Masyarakat di masing-masing dusun

Swadaya Masyarakat

7

Pentas Seni Tutup Tahun

Masyarakat Desa

November 2019

 

Setahun sekali

Pemerintah Desa dan Lembaga Bina Budaya

Dana Desa

8

Pembuatan profil Budaya(Update data terbaru) dan Laporan Akhir Tahun

Semua masyarakat Desa

Desember 2019

 

Setahun sekali

Pemerintah desa

Dana desa

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License