PAMERAN HASIL PERTANIAN KWT DAN GAPOKTAN SE KECAMATAN DLINGO

Administrator 21 Juni 2019 10:42:33 WIB

DLINGOWORO (21/6) - BPP “ AMONG TANI “ Kecamatan Dlingo gelar pameran pangan pagi ini Jum’at 21 Juni 2019 di Agro Wisata Mangunan Dlingo. Pameran ini beruapa pangan hasil dari pertanian gapoktan dan kwt (kelompok wanita tani) yang diolah menjadi makanan tradisional. Kwt dan gapoktan se Kecamatan Dlingo mengisi pameran di Agro wisata Mangunan termasuk kwt dan gapoktan Desa Dlingo.

Makanan khas dari Desa Dlingo banyak diminati oleh pengunjung ataupun wisatawan. Ada berbagai macam makanan khas dari Dlingo yakni nasi bledak yang terbuat dari jagung, jadah tempe, wedang kekep dan aneka kripik serta snack camilan. Kwt dibantu oleh PKK Desa Dlingo untuk pelaksanaan pameran di Mangunan serta Lurah Desa Dlingo juga menghadirinya. Acara berjalan lancar.(Lin)

Komentar atas PAMERAN HASIL PERTANIAN KWT DAN GAPOKTAN SE KECAMATAN DLINGO

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License