MEMPERINGATI BERDIRINYA HADROH NGUDI LANGGENG DUSUN DLINGO II
Administrator 26 Desember 2019 22:35:38 WIB
DLINGOWORO (26-12) - Dalam rangka memperingati 1 tahun berdirinya hadroh NGUDI LANGGENG Dusun Dlingo II malam ini Kamis 26 Desember gelar festival hadroh bersama hadroh Nurul Mustofa Pakis II dimulai pukul 20.30 wib di Balai Budaya Macapat Desa Dlingo. Dalam kegiatan malam ini banyak warga yang berbondong bondong untuk menyaksikan hadroh serta ngalab berkah sholawat rosulullah.
Tak lupa untuk mengapresiasi kegiatan yang diselenggarakan Lurah Desa Dlingo beserta Perangkat Desa menghadiri acara tersebut. Lurah Desa Dlingo Agus Purnomo memberi sambutan serta menyampaikan beberapa pesan, " Mengucapkan selamat sudah berjalan 1 tahun hadroh Ngudi Langgeng, tetap kembangkan untuk lebih baik lagi. Saya sangat mengapresiasi sekali dengan kegiatan malam ini dalam wadah sahabat sholawat, bisa juga dikembangkan di Dusun yang lain jika belum mempunyai kelompok hadroh. Kami akan selalu mendorong, memperhatikan serta memfasilitasi semua kesenian, kebudayaan dan kelompok hadroh yang ada di Desa Dlingo untuk ikut berperan dalam media dakwah. Serta untuk mewujudkan kehidupan yang damai, aman dan tentram. Pesannya"
Kegiatan saat ini masih berlangsung. Warga masyarakat belum ada yang beranjak dari tempat duduknya masing-masing, masih tetap menyaksikan serta bersholawat bersama.(Lin)
Komentar atas MEMPERINGATI BERDIRINYA HADROH NGUDI LANGGENG DUSUN DLINGO II
Formulir Penulisan Komentar
Aplikasi Rubah Data KK Online
Aplikasi Cetak KTP Online
Kalender
Pengumuman
Mbangun Desa
TAUTAN
Sandigita IT Android Apps
Sandigita FM
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License