LAPORAN REALISASI APBKAL TAHUN 2022 KALURAHAN DLINGO
Administrator 29 Maret 2023 08:57:49 WIB
DLINGOWORO (29/3) - Laporan Realisasi APBKal tahun 2022 dengan rincian anggaran sebagai berikut :
Penggunaan anggaran di Kalurahan Dlingo ada beberapa bidang yakni Pemberdayaan masyarakat 5%, Pembinaan kemasyaratakan 6%, Penanggulangan bencana, darurat dan mendesak desa 11%, Pelaksanaan pembangunan 46% dan Penyelenggaraan pemerintah kalurahan 32%. Ada 5 bidang kegiatan yang sudah dilaksanakan di Kalurahan Dlingo. Adapun besaran anggaran dimasing-masing bidang sudah tertera dalam pamflet. Berkaitan hal ini sebagai wujud transparansi mengenai anggaran yang dilaksanakan di Kalurahan Dlingo untuk kegiatan selama 1 tahun di tahun 2022.
Komentar atas LAPORAN REALISASI APBKAL TAHUN 2022 KALURAHAN DLINGO
Formulir Penulisan Komentar
Aplikasi Rubah Data KK Online
Aplikasi Cetak KTP Online
Kalender
Pengumuman
Mbangun Desa
TAUTAN
Sandigita IT Android Apps
Sandigita FM
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License