Puncak acara Peringatan Hari kemerdekaan RI ke 70 Desa Dlingo
Administrator 29 Agustus 2015 12:42:27 WIB
Dlingo - Peringatan HUT RI ke 70 di Desa Dlingo diselenggarakan dengan nuasa berbeda yakni menuju Dlingo Desa Budaya.
Kegiatan-kegiatannya adalah :
1. Lomba permainan tradisional individu 14 Agustus 2015 di Balai Budaya
2. Lomba permainan tradisional kelompok. 16 Agustus 2015 di Balai Budaya
3, Drama Kolosal Gregeting kamardikan, 17 Agustus 2015 di Lap. mangunan
4. Lomba mewarnai Batik, 23 agustus 2015 di Grojogan Lepo
Dalam sambutan penutupan Lurah desa Dlingo Bahrun Wardoyo menyampaikan bahwa kegiatan tahun 2015 lebih bernuansa kebudayaan dalam rangka meneguhkan kembali desa Dlingo sebagai Desa Budaya sekaligus mendukung keistimewaan yogyakarta.
Kita harus bangga Desa untuk menjadi Desa Dlingo lebih baik (bano)
Komentar atas Puncak acara Peringatan Hari kemerdekaan RI ke 70 Desa Dlingo
Formulir Penulisan Komentar
Aplikasi Rubah Data KK Online
Aplikasi Cetak KTP Online
Kalender
Pengumuman
Mbangun Desa
TAUTAN
Sandigita IT Android Apps
Sandigita FM
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License