Penguatan Kapasitas Pemanfaat SPP Desa Dlingo

19 April 2016 11:03:21 WIB

DLINGOWORO - DLINGO. Bertempat di Pendopo Balai Desa Dlingo Selasa (19/4), BKAD Kec. dlingo Kabupaten Bantul bekerjasama dengan Pemerintah Desa Dlingo menyelenggarakan kegiatan Penguatan Kapasitas Pemanfaat Simpan Pinjam Kelompok Perempuan. 

Dalam sambutan pembukaannya Lurah Desa Dlingo menyampaikan bahwa permodalan yang disediakan oleh UPK Kec dlingo diharapkan mampu meningkatkan kualitas hidup masyarakat bukan menjadi penambah masalah. hal ini dapat terjadi bahwa permodalan ini bukan untuk memenuhi kebutuhan konsumerisme namun menjadi alat investasi sehingga akan hadir pasif income. Namun semua itu perlu wawasan yang luas dan sedikit demi sedikit harus mulai dipahami masyarakat.

Sementara itu narasumber dalam pelatihan tersebut dari Penyuluh KB kecamatan Dlingo menyampaikan pentingnya keluarga dan pendidikannya untuk melahirkan generasi cerdas. dengan enerasi cerdas diharapkan mampu membangun inovasi yang akan memberikan kulaitas kehidupan masyarakat Dlingo. (bano)

Komentar atas Penguatan Kapasitas Pemanfaat SPP Desa Dlingo

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License