PEMBEKALAN SUKSES UAN 2016 DESA DLINGO

Administrator 02 Mei 2016 11:49:33 WIB

DLINGOWORO-SEBORATU. Wajah cerdas ceria calon bintang Desa Dlingo tergambar di sabtu Pagi 30 April 2016. Dalam rangka menghadapi UAN 2016 pemerintah Desa Dlingo menyelenggarakan pembekalan kepada siswa kelas 6 SD se Desa Dlingo. Kegiatan ini dilaksanakan Sabtu 30 Mei 2016 di Bumi Seboratu yang diikuti 51 anak dan Kepala Sekolah masing-masing.

Dalam sambutannya Lurah Desa Dlingo menyampaikan pentingnya mempersiapkan generasi berkualitas untuk kemajuan desa Dlingo. Untuk itu pemerintah dEsa Dlingo selain memberikan pembekalan juga nantinya memberikan penghargaan untuk lulusan terbaik 1-3 sekolah di Desa Dlingo. Hal ini dilakukan agar minat belajar generasi Desa Dlingo semakin meningkat. karena disadarai kualitas SDM Desa Dlingo masih jauh dari harapan. Hadir sebagai narasumber dalam kegiiatan ini ibu  Ervita dari Tim Seboratu yang memberikan materi Game dan kreativitas utuk keakraban dan inovasi anak-naka. Selain itu hadir pula Bp supardiyono yang memberikan  kisi-kisi soal matematika.

Diharapkan dengan kegiatan ini sekolah di Desa Dlingo mampu berbicara dikncaah Kecamatan maupun Kabupaten. amiin

Komentar atas PEMBEKALAN SUKSES UAN 2016 DESA DLINGO

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License