Mempererat Jalinan Kebersamaan Bersama Warga, Desa Dlingo Adakan Syafari Ramadhan

05 Juni 2016 09:46:13 WIB

Dlingoworo-Dlingo, 05/06/16 Membangun sebuah birokrasi pemerintahan tentunya tak lekang karena adanya unsur dukungan dari masyarakat luas, atas dasar hal tersebut Pemerintah Desa Dlingo selalu membangun komunikasi yang baik terhadap warga masyarakatnya sendiri dengan berbagai macam kegiatan, salah satunya dengan mengadakan kegiatan rutin yakni Syafari Ramadhan.

Selain kegiatan wajib pemerintah Desa, safari Ramadhan ini juga sebagai sarana mempererat tali silaturahmi Pemerintah terhadap warga masyarakatnya. diawali dengan sholat tarawih dan dilanjutkan dengan ceramah, pemerintah Desa Dlingo juga memberikan wadah bagi masyarakat untuk menyampaikan aspirasi terhadap Pemerintah Desa.Dalam Web ini juga dilampirkan jadwal Syafari Ramadhan Ujar Kasi Kemas Turyadi, Amd

Kegiatan ini dilakukan di Masjid-Masjid seluruh Pedukuhan yang ada di desa Dlingo, selain itu juga pemerintah memberikan sosialisasi program kerja pemerintah yang biasanya dipaparkan oleh masing-masing kasi. Dengan adanya kegiatan syafari Ramadhan ini Pemerintah berharap dapat membangun komunikasi yang baik untuk mewujudkan pemerintahan/birokrasi yang baik sehingga dapat meningkatkan pelayanan bagi warga Masyarakat.

Komentar atas Mempererat Jalinan Kebersamaan Bersama Warga, Desa Dlingo Adakan Syafari Ramadhan

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License