PEMAPARAN HASIL VISITASI pimnas DIKLATPIN DESA DLINGO
Administrator 08 Mei 2017 16:33:23 WIB
DLINGOWORO(Bantul)-Jumat (5/7) di Gedung Induk Pemda Bantul Lantai III diselenggaraka Pemaparan dan Rekomendasi laporan Visitasi Kepemimpinan Nasional Diklatpim Tingkat II angkatan XLIII. Kegiatan iini dihadiri oleh peserta Diklatpim diterima Langsung wakil Bupati Bantul Abdul Halim Muslih didampingi Ass III bidang Sumber daya serta Camat Dlingo dan Lurah Desa Dlingo dan Mangunan.
Dalam paparannya hasil Visitasi Desa Dlingo Rakhmadi menyampaikan Setelah melakukan pengamatan ada hal yang mengancam desa Dlingo yakni masih minimnya PAdes dan masih teergantung dengan ADD dan DD sehingga perlu dilakukan beberapa hal untuk membangun kekuatan desa seperti :
1. Pengembangan Desa Wisata Budaya
2. Penyelenggaraan even Olahraga dan wisata
3. Membangun keterlibatan masyarakat dalam proses wisata Budaya
4. Sinergitas partisipasi berbagai stake holders
5. berjejaring dengan desa lainnya
6. Peningkatan sistem promosi
7. peningkatan sarana prasana.
dan Dlingo sudah mempunyai modal yakni keunggulan tehnologi dan proses suistanabel.
Sementara itu wakil Bupati menyampaikan terimakasih sebuah masukan dan saran yang sangat berharga untuk membangun Dlingo sebagai desa unggulan Bantul.
Sedangaka Bahrun Kepala Desa Dlingo berharap pemerintah Kabupaten bantul bersungguh-sungguh membangun Dlingo agar terlepas dari desa tertinggal.
Komentar atas PEMAPARAN HASIL VISITASI pimnas DIKLATPIN DESA DLINGO
Formulir Penulisan Komentar
Aplikasi Rubah Data KK Online
Aplikasi Cetak KTP Online
Kalender
Pengumuman
Mbangun Desa
TAUTAN
Sandigita IT Android Apps
Sandigita FM
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- GIAT PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK (PSN) KORIPAN II DLINGO
- PENYERAHAN LOGISTIK KEPADA WARGA TERDAMPAK BENCANA ALAM HUJAN & ANGIN KENCANG
- SYAWALAN DAN HALAL BIHALAL 1446 H KALURAHAN DLINGO
- PELAKSANAAN PAM MALAM HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H
- INFORMASI PELAYANAN KALURAHAN DLINGO
- INFORMASI PELAYANAN PUBLIK KALURAHAN DLINGO
- PENYALURAN BLT DD KALURAHAN DLINGO PERIODE JANUARI - MARET2025
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
