SOSIALISASI TAHAPAN PEMILU SERENTAK 2019 DESA DLINGO

Administrator 27 September 2017 10:49:25 WIB

DLINGOWORO-Bantul 27/9. Tahapan Pemilu serentak 2019 akan segera dimulai. Dalam rangka memulai tahapan KPU Bantul mengadakan kegiatan Sosialisasi Tahapan Pemilu Serentak 2019 di Ross In Hotel Rabu, 27 September 2017. Kegiatan ini diikuti oleh ketua Parpol, kades 3 desa pelopor, dibuka langsung oleh Ketua KPU Kab Bantul. Johan Komara.

Dalam sambutan pembukaannya Ketua KPU Bantul Johan Komara menyampaikan kegiatan ini sebagai tahap awal proses pemilu serentak 2019. dalam pemilu nanti akan berjalan serentak DPRD II, DPRD I, DPR RI, DPD dan Pilpres. sehigga diperlukan kesungguhan proses persiapan dan pelaksanaan Pemilu tersebut. Sebagai wujud membangun kuantitas dan kualitas pemilu KPU Bantul bekerjasama dengan 3 desa untuk membangun DESA PELOPOR PEMILU yakni Desa Dlingo, Guosari, Sumbermulyo yang dilakukan MOU sekaligus hari ini Rabu 27 Sep 2017.

Sementara itu Lurah Desa Dlingo Bahrun Wardoyo bersyukur dijadikannuya desa dlingo sebagai Desa Pelopor demokrasi yang diharapkan mampu membangun kesadaran masyarakat desa dlingo dalam kualitas dan kuantitas partisipasi pemilu 2019. Dengan dijadikannya desa pelopor Demokrasi maka akan dilaksanakan kelas Demokrasi di desa Dlingo yakni Kelas pamong dan masyarakat yang akan dilaksanakan 2018. Masyarakat diharapkan menggunakan kesempatan ini menjadi media pembelajaran demokrasi.

Komentar atas SOSIALISASI TAHAPAN PEMILU SERENTAK 2019 DESA DLINGO

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License