Koordinasi Linmas Desa Dlingo

Administrator 09 Oktober 2017 21:29:19 WIB

Dlingoworo/9/10 : Dlingo- Dalam rangka membangun kebersamaan dan kualitas linmas Desa Dlingo mengadakan koordinasi  Linmas dengan pemerintah Desa Dlingo senin 9/10 di balai desa Dlingo. Dalam kegiatan tersebut dibahas tentang pembaharuan struktur organisasi dan persiapan pelantikan Linmas dari Pemda Kabupaten Bantul.

Menurut Lurah desa Dlingo Bahrun Wardoyo menyampaikan Linmas harus menjadi garda terdepan dalam ketertiban masyarakat. Sehingga peningkatan SDM Linmas sangat penting. Dan didesa Dlingo terdapat 47 anggota. Beliau berharap dengan akan dilantiknya keanggotaan 2016-2019 ini akan menambah peran dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan desa.

Sementara itu Panjang anggita linmas Dlingo menyampaikan menyambut baik koordinasi dan rencana pelantikan Linmas desa Dlingo nantinya.

 

Komentar atas Koordinasi Linmas Desa Dlingo

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License