Laporan
-
SYAWALAN DAN HALAL BIHALAL DI KECAMATAN DLINGO
10 Juni 2019 09:39:24 WIB CarikDLINGOWORO(10/6) Senin, 10 Juni 2019 adalah hari pertama masuk setelah libur lebaran. Pada pukul 07.30 sampai dengan selesai diadakan syawalan dan halal bihalal bersama Camat Dlingo yang diikuti Forkopimcam Dlingo, Karyawan dan ASN Kecamatan Dlingo, ASN dan karyawan instansi tingkat kecamatan Dlingo, ..selengkapnya
-
-
H-1 IDUL FITRI PASAR DLINGO BERJEJAL PEMBELI
04 Juni 2019 06:31:37 WIB AdministratorDLINGOWORO - Sehari menjelang Hari Raya Idul Fitri 1440 H Pasar Dlingo dipenuhi pembeli. Hal ini bisa terlihat dari parkir kendaraan yang tampak lebih padat dari hari pasaran biasanya. Sejak jam 5 pagi ini baik pedagang maupun pembeli sudah mulai berdatangan. Etik salah satu pembeli mengatakan, ..selengkapnya
-
DISELA HARI LIBUR LEBARAN PELAYANAN DESA DLINGO TETAP BUKA
03 Juni 2019 09:50:00 WIB CarikDLINGOWORO (3/6) Memasuki hari libur menjelang lebaran, pelayanan di Desa Dlingo masih dibuka. Bagi masyarakat yang membutuhuhken pelayanan bisa datang ke Balai Desa Dlingo. Meskipun hari ini sudah mendekati hari H idul fitri namun pelayanan kepada masyarakat tetap diutamakan meskipun tidak semaksimal ..selengkapnya
-
BPD DLINGO MENYELENGGARAKAN MUSDES TENTANG KEWENANGAN DESA
29 Mei 2019 14:41:36 WIB AdministratorDLINGOWORO (29/5) - BPD Desa Dlingo menyelenggarakan Musyawarah Desa tentang Kewenangan Desa pada hari Rabu 29 Mei 2019 pukul 14.00 wib – selesai di Gedung Pertemuan Desa Dlingo. Adapun peserta yang hadir dalam acara siang ini meliputi dari Pamong Dlingo, 47 RT se Desa Dlingo dan Kelembagaan ..selengkapnya
-
BIMTEK PENGELOLAAN LAHAN DAN TEKNOLOGI BUDIDAYA TANAMAN BUAH-BUAHAN
24 Mei 2019 15:39:47 WIB Carik
-
PENGAOSAN RUTIN DAN PEMBERIAN SANTUNAN ANAK YATIM
24 Mei 2019 08:38:35 WIB Carik
-
WAJAH BARU BALAI DESA DLINGO
22 Mei 2019 13:49:13 WIB CarikDLINGOWORO(22/05) Balai Desa Dlingo kini punya wajah baru. Di era pemerintahan Lurah Desa yang baru saat ini bersamaan dengan digunakannya Gedung Pelayanan Baru yang lebih nyaman dan tentunya lebih luas. Selain itu di sisi timur gedung pelayanan ada gedung pertemuan yang baru selesai dibangun dan siap ..selengkapnya
Aplikasi Rubah Data KK Online
Aplikasi Cetak KTP Online
Kalender
Pengumuman
Mbangun Desa
TAUTAN
Sandigita IT Android Apps
Sandigita FM
Loading the player...
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- GIAT PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK (PSN) KORIPAN II DLINGO
- PENYERAHAN LOGISTIK KEPADA WARGA TERDAMPAK BENCANA ALAM HUJAN & ANGIN KENCANG
- SYAWALAN DAN HALAL BIHALAL 1446 H KALURAHAN DLINGO
- PELAKSANAAN PAM MALAM HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H
- INFORMASI PELAYANAN KALURAHAN DLINGO
- INFORMASI PELAYANAN PUBLIK KALURAHAN DLINGO
- PENYALURAN BLT DD KALURAHAN DLINGO PERIODE JANUARI - MARET2025