Laporan

  • PENDAMPING PKH KECAMATAN SILATURAHMI KE DESA DLINGO

    07 Februari 2019 13:24:01 WIB Administrator
    PENDAMPING PKH KECAMATAN SILATURAHMI KE DESA DLINGO
    DLINGOWORO (7/2) - Pagi tadi Kamis 7 Februari 2019 pukul 09.00 wib pendamping PKH Kecamatan Dlingo berkunjung ke Desa Dlingo dalam rangka Sosialisasi program PKH yang ada di Kecamatan Dlingo. Dalam kunjungannya ke Desa Dlingo yakni silaturahmi antara pendamping dengan Pemerintah Desa serta mohon ..selengkapnya

  • PEMBERIAN SANTUNAN KEPADA KELUARGA ANGGOTA LINMAS DESA DLINGO

    06 Februari 2019 14:58:56 WIB Administrator
    PEMBERIAN SANTUNAN KEPADA KELUARGA ANGGOTA LINMAS DESA DLINGO
    DLINGOWORO (6/2) - Pemberian santunan anggota Linmas Desa Dlingo yang sudah meninggal untuk keluarganya. Santunan diserahkan pada hari Rabu 6 Februari 2019 pukul 10.00 wib di Rumah duka, yang diserahkan langsung oleh Lurah Desa Dlingo Agus Purnomo, Carik Desa Samsyul Malik, Kasie Pemerintahan Radi ..selengkapnya

  • LURAH DLINGO MENGHADIRI SOSIALISASI PELAYANAN AKTA KELAHIRAN ONLINE

    06 Februari 2019 14:47:53 WIB Administrator
    LURAH DLINGO MENGHADIRI SOSIALISASI PELAYANAN AKTA KELAHIRAN ONLINE
    DLINGOWORO (6/2) - Sosialisasi Perbub Nomor 108 tahun 2018 dan Keputusan Bupati Nomor 566 tahun 2018 yang diselenggarakan oleh Sekretariat Daerah Kabupaten Bantul pada hari Rabu 6 Februari 2019 pukul 09.00 wib di Gedung pertemuan Komplek II Bantul. Dalam sosialasisasi ini mengundang Lurah Desa se ..selengkapnya

  • KASI PELAYANAN DESA DLINGO MENGHADIRI RAKOR PEMBERDAYAAN KAUM ROIS SE BANTUL

    06 Februari 2019 14:15:11 WIB Administrator
    KASI PELAYANAN DESA DLINGO MENGHADIRI RAKOR PEMBERDAYAAN KAUM ROIS SE BANTUL
    DLINGOWORO (6/2) - Rakor pemberdayaan kaum rois diselenggarakan oleh Sekretariat Daerah pada hari Rabu 6 Februari 2019 pukul 09.00 wib – selesai di Gedung Induk Lantai 3. Adapun peserta yang terundang yakni Lurah Desa se Kabupaten Bantul. Namun Desa Dlingo diwakili oleh Kasi Pelayanan. Dalam ..selengkapnya

  • PEMERINTAH DESA DLINGO MENYELENGGARAKAN MUSDUS DI DUSUN POKOH II

    02 Februari 2019 22:58:12 WIB Administrator
    PEMERINTAH DESA DLINGO MENYELENGGARAKAN MUSDUS DI DUSUN POKOH II
    DLINGOWORO (2/2) - Pemerintah Desa Dlingo menyelenggarakan Musyawarah Dusun, Sabtu 2 Februari 2019 pukul 20.00 wib di Balai Dusun Pokoh II. Adapun peserta yang terlibat dalam musdus meliputi dari unsur tokoh masyarakat, pokgiat, Rt dan PKK Dusun dengan total keseluruhan yang hadir 35 orang. Dalam pelaksanaan ..selengkapnya

  • KKN UMY 096 DUSUN KORIPAN I DLINGO MENGADAKAN PELATIHAN PEMASARAN PRODUK LOKAL

    01 Februari 2019 18:42:36 WIB Administrator
    KKN UMY 096 DUSUN KORIPAN I DLINGO MENGADAKAN PELATIHAN PEMASARAN PRODUK LOKAL
    DLINGOWORO (1/2) - Mahasiswa KKN Tematik UMY kelompok 096 yang bertempat tinggal di Dusun Koripan I, menyelenggarakan kegiatan pelatihan pemasaran produk lokal. Jum'at 1 Februari 2019 pukul 14.00 wib di Pendopo Desa Dlingo. Adapun peserta yang mengikuti kegiatan tersebut yakni PKK Dusun Koripan I. Narasumber ..selengkapnya

  • PENUTUPAN SEKALIGUS PAMITAN MAHASISWA USC AUSTRALIA DI DESA DLINGO

    31 Januari 2019 22:24:16 WIB Administrator
    PENUTUPAN SEKALIGUS PAMITAN MAHASISWA USC AUSTRALIA DI DESA DLINGO
    DLINGOWORO (31/1) - Mahasiswa USC Australia yang telah melaksanakan kegiatannya selama 3 minggu di Desa Dlingo, malam ini Kamis 31 Januari 2019 pukul 20.00 wib di Pendopo Desa Dlingo. Dalam acara penutupan kegiatan malam ini dihadiri oleh Camat Dlingo, Lurah Desa Dlingo dan kader se Desa Dlingo. Sambutan ..selengkapnya

  • KKN UMY 075 DUSUN POKOH II DLINGO PRAKTEK MEMBUAT DONAT BERSAMA PPK

    31 Januari 2019 21:55:33 WIB Administrator
    KKN UMY 075 DUSUN POKOH II DLINGO PRAKTEK MEMBUAT DONAT BERSAMA PPK
    DLINGOWORO (31/1) - KKN Tematik mahasiswa UMY kelompok 075 yang bertempat tinggal di Dusun Pokoh II siang tadi, Kamis 31 Januari 2019 pukul 14.00 wib - selesai di Balai Dusun Pokokh II melaksanakan kegiatan praktek pembuatan donat dari bahan baju jagung. Adapun peserta yang mengikutinya PKK Dusun Pokoh ..selengkapnya

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung