Warta Dusun
-
PSN DI DUSUN POKOH II BERSAMA MUSPIKA DLINGO
02 Maret 2018 10:32:47 WIBKABARPOKOH (2/3) - Muspika Kecamatan Dlingo laksanakan PSN (Pemberantasan Sarang Nyamuk) di Dusun Pokoh II Dlingo. Pada hari Jum’at 2 Maret 2018 pukul 07.30 wib – selesai. Adapun pasukannya dari Polsek Dlingo, Koramil Dlingo, Kecamatan Dlingo, KUA Dlingo, PLKB Dlingo, Puskesmas Dlingo ..selengkapnya
-
KOMPAK MANUNGGAL BERKREASI MENGGEMPARKAN DLINGO
25 Februari 2018 10:16:11 WIBKABARPOKOH (25/2) - Pemuda pemudi Dusun Pokoh I, Desa Dlingo Komunitas Pemuda Kreatif Membangun Pokoh Setunggal yang disingkat dengan " KOMPAK MANUNGGAL" dengan memperingati hari Gizi mengadakan lomba mewarnai anak tingkat SD, TK dan PAUD se Kecamatan Dlingo. Yang dilaksanakan pada hari ini minggu 25 ..selengkapnya
-
MALAM PUNCAK KKN UST POKOH II DLINGO.
12 Februari 2018 11:22:22 WIBWARTA POKOH II (12/2)- Malam puncak merupakan tema kegiatan gelar seni dan malam perpisahan KKN UNIVERSITAS SARJANA WIYATA YOGYAKARTA yang sering di sebut dengan DEWANTARA MUDA. Minggu 11/2/2018 hari yg sangat istimewa dan juga mengharukan bagi KKN UST dan masyarakat Pokoh II karena malam itu adalah ..selengkapnya
-
PEMBAGIAN DAGING AQIQOH DI POKOH 2 DLINGO BANTUL
12 Februari 2018 09:27:38 WIBWarta pokoh2(12/2)- minggu 11 januari 20018 di dusun pokoh 2 dilaksanakan pembagian daging kambing aqiqoh dari masyarakat muslim malaysia. Pembagian daging kambing disambut dg suka cita oleh masyarakat, ini merupakan kali pertama di dusun paling ujung timur kabupaten Bantul ini .cv marlin brothers merupakan ..selengkapnya
-
MALAM PERPISAHAN KKN UST DAN UMY KORIPAN 1 DLINGO
11 Februari 2018 22:10:26 WIBKABARKORIPAN (11/2) - KKN UST dan KKN UMY laksanakan perpisahan pada malam ini hari Minggu 11 Februari 2018 pukul 20.00 WIB sampai selesai, di Pendopo Balai Desa Dlingo. Adapun acara yang dilaksanakan malam ini yaitu pamitan KKN UST-UMY dan pengajian akbar dengan tema "Pentingnya Silaturahmi" oleh Ustad ..selengkapnya
-
Pelatihan SID (Sistem Informasi Desa) Dlingo
11 Februari 2018 13:52:52 WIBDLINGOWORO(11/2) Pemerintah desa Dlingo mengadakan Pelatihan Sistem Informasi Desa (SID). Pelatihan ini dalam rangka untuk meningktan kemampuan tim pengelola sistem informasi desa. Hal ini agar informasi desa tetap bisa berjalan dengan baik. Untuk itu lurah Desa Dlingo Bahrun wardoyo mengundang salah ..selengkapnya
-
PENYULUHAN HOME STAY UNTUK MASYARAKAT DUSUN POKOH I DLINGO
08 Februari 2018 08:47:47 WIBKABARPOKOH (8/2) - Penyuluhan Home Stay untuk warga masyarakat yang difasilitasi oleh KKN 018 UMY Dusun Pokoh I yang dilaksanakan pada hari Rabu 7 Februari 2018 pukul 09.00 - 11.00 wib di Seboratu Pokoh I Narasumber oleh Bp. Hafis selaku Dosen UMY. Peserta dari unsur warga masyarakat Dusun Pokoh I yang ..selengkapnya
-
KKN UMY 041 KORIPAN I DLINGO MENGADAKAN PENYULUHAN PENANGANAN HAMA PADA DAUN TEMBAKAU
01 Februari 2018 10:09:22 WIBKABARKORIPAN (1/2) - Di Dusun Koripan I KKN UMY mengadakan Penyuluhan Hama dan Ulat Pada Daun Tembakau dan Kedelai serta Hama Uret pada tanaman Padi. Penyuluhan ini dilaksanakan pada hari Rabu 31 Januari 2018 pukul 10.00 wib - selesai, di Rumah Bp. Walidi selaku Kepala Dusun Koripan I. Pada acara ini ..selengkapnya
Aplikasi Rubah Data KK Online
Aplikasi Cetak KTP Online
Kalender
Pengumuman
Mbangun Desa
TAUTAN
Sandigita IT Android Apps
Sandigita FM
Loading the player...
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PELAKSANAAN PAM MALAM HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H
- INFORMASI PELAYANAN KALURAHAN DLINGO
- INFORMASI PELAYANAN PUBLIK KALURAHAN DLINGO
- PENYALURAN BLT DD KALURAHAN DLINGO PERIODE JANUARI - MARET2025
- REALISASI ANGGARAN KALURAHAN DLINGO TAHUN 2024
- MUSYKAL LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI APBKal TAHUN ANGGARAN 2024
- PENYAMPAIAN LPPKAL, LKPPKAL, IPPKAL DAN LAPORAN KINERJA BAMUSKAL