APBKal KALURAHAN DLINGO TAHUN ANGGARAN 2025

Administrator, 21 Maret 2025 08:41:32 WIB

Dlingo (21/3/2025) - Untuk melaksanakan program dan kegiatan Tahun Anggaran 2025, Pemerintah Kalurahan Dlingo telah menyusun Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (APBKal). Sebagai wujud transparansi dan keterbukaan informasi publik, Pemerintah Kalurahan Dlingo melaksanakan publikasi. Publikasi yang dilakukan antara lain berupa infografis dalam bentuk cetak, publikasi dalam website Kalurahan, melalui media sosial, dan media lainnya. Berikut merupkan infografis Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Dlingo dan Penggunaan Dana Desa Tahun Anggaran 2025. (hn)

Artikel Terkini

  • MALAM PERKENALAN KKN UMY DI DUSUN KORIPAN I DLINGO

    18 Januari 2018 08:43:38 WIB
    MALAM PERKENALAN KKN UMY DI DUSUN KORIPAN I DLINGO
    KABARKORIPAN (18/1) - KKN Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) memperkenalkan diri dan menyampaikan proker kegiatan yang akan dilaksanakan selama KKN di Koripan kepada masyarakat. Terdiri 10 orang yang ada di Koripan I. Dalam hal ini mengundang segenap tokoh masyrakat, Pokgiat, PKK, dan pemuda ... ..selengkapnya

  • PENYAMPAIAN PROKER KKN UMY DAN UST DI DUSUN PAKIS I DLINGO

    17 Januari 2018 17:16:29 WIB
    PENYAMPAIAN PROKER KKN UMY DAN UST DI DUSUN PAKIS I DLINGO
    KABARPAKIS (17/1) - KKN UMY dan KKN UST menyampaikan proker kepada PKK Dusun. Banyak kegiatan yang akan dilaksanakan selama KKN di Dusun Pakis I, baik kegiatan untuk ibu-ibu, anak-anak ataupun pemuda. Berbagai kegiatan disampaikan oleh warga masyarakat dusun pakis 1. Penyampaian proker ini dilaksana... ..selengkapnya

  • DINAS PARIWISATA DIY SURVEY LOKASI WISATA RIVER TUBING DLINGO

    17 Januari 2018 17:09:39 WIB
    DINAS PARIWISATA DIY SURVEY LOKASI WISATA RIVER TUBING DLINGO
    DLINGOWORO (17/1) - Pemerintah Desa Dlingo bekerja sama dengan Dinas Pariwisata DIY dalam pembangunan dan pengembangan wisata River Tubing Mahesajaya Adventure yang berlokasi di Dusun Kebosungu I Desa Dlingo. Dengan adanya pembangunan ini untuk pengembangan fasilitas wisata Dinas Pariwisata mengalok... ..selengkapnya

  • DEWANTARA MUDA MENGAJAR DI MI AL ISLAMIYAH KORIPAN I DLINGO

    17 Januari 2018 12:04:33 WIB
    DEWANTARA MUDA MENGAJAR DI MI AL ISLAMIYAH KORIPAN I DLINGO
    KABARKORIPAN (17/1) - Dewantara Muda UST sangat peduli dengan masyarakat dusun koripan I, banyak kegiatan yang melibatkan masyarakat dan pendidikan. Hari ini Rabu 17 Januari 2018 kelompok 19 dibagi dua kegiatan. 1. Kegiatan di MI AL ISLAMIYAH KORIPAN I, membantu mengajar Ilmu Pengetahuan Alam Kelas ... ..selengkapnya

  • KKN UST DI DUSUN POKOH 2 DLINGO DEKAT DENGAN PENDIDIKAN ANAK

    17 Januari 2018 10:54:30 WIB
    KKN UST DI DUSUN POKOH 2 DLINGO DEKAT DENGAN PENDIDIKAN ANAK
    DLINGOWORO (17/1) - Mahasiswa UST mengunjungi PAUD Tentrem, TK dan SD Dlingo. Bagi mereka, pendidikan adalah hal yang sangat diperhatikan di dusun Pokoh II. Kehadiran mereka merupakan sebuah motivasi bagi anak-anak, mereka menerapkan ajaran Ketamansiswaan yang diajarkan oleh Ki Hadjar Dewantara seba... ..selengkapnya

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung