APBKal KALURAHAN DLINGO TAHUN ANGGARAN 2025

Administrator, 21 Maret 2025 08:41:32 WIB

Dlingo (21/3/2025) - Untuk melaksanakan program dan kegiatan Tahun Anggaran 2025, Pemerintah Kalurahan Dlingo telah menyusun Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (APBKal). Sebagai wujud transparansi dan keterbukaan informasi publik, Pemerintah Kalurahan Dlingo melaksanakan publikasi. Publikasi yang dilakukan antara lain berupa infografis dalam bentuk cetak, publikasi dalam website Kalurahan, melalui media sosial, dan media lainnya. Berikut merupkan infografis Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Dlingo dan Penggunaan Dana Desa Tahun Anggaran 2025. (hn)

Artikel Terkini

  • Pembinaan Kader Yandu Desa Dlingo

    22 Juni 2016 10:21:30 WIB
    Pembinaan Kader Yandu Desa Dlingo
    Dlingoworo-Dlingo, 21/06/2016 Seluruh Kader Yandu Desa Dlingo mengikuti pembinaan yang dilaksanakan oleh Kasi Kemasyarakatan beserta Tim Penggerak PKK Desa Dlingo. kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas kader dalam melakukan pelayanan terhadap masyarakat tingkat Dusun. Kegiatan diikuti ... ..selengkapnya

  • Desa Dlingo Lakukan Peningkatan Kapasitas Pamong Desa

    20 Juni 2016 10:07:13 WIB
    Desa Dlingo Lakukan  Peningkatan Kapasitas Pamong Desa
    Dlingoworo-Pengklik,Srigading 18/06/16 Dalam rangka menumbuh kembangkan serta meningkatkan kwalitas aparatur Pemerintah Desa, Desa Dlingo melakukan peningkatan kapasitas kelembagaan pamong Desa dengan melakukan kunjungan/study banding ke Desa Srigading, Sanden, Bantul. kegiatan ini bertujuan untuk b... ..selengkapnya

  • Desa Dlingo Menerima Kunjungan Dari Negara Bhutan Thimphu

    20 Juni 2016 09:23:18 WIB
    Desa Dlingo Menerima Kunjungan Dari Negara Bhutan Thimphu
    Dlingoworo-Dlingo, 18/06/16 Desa Dlingo kembali menerima kunjungan dari Warga Negara Asing, kali ini dari Royal Goverment Of Bhutan Thimphu sebuah Negara di bagian perbatasan India dan Nepal. Dalam kunjunganya kali ini rombongan terdiri staf Kementrian Informatika Bhutan , Tarayana Foundation, &... ..selengkapnya

  • Desa Dlingo Buka Bersama Dengan Forum PRB Kabupaten Bantul

    15 Juni 2016 09:34:56 WIB
    Desa Dlingo Buka Bersama Dengan Forum PRB Kabupaten Bantul
    Dlingoworo-Kebonagung, 15/06/16 Bertempat di Rumah Makan Bendungan Tegal, Kebonagung, Imogiri, Bantul, Desa Dlingo ikuti Musyawarah Forum Pengurangan Resiko Bencana bersama FPRB Kab Bantul, BPBD, dan instansi-instansi terkait. Kegiatan ini bertujuan remunerasi kepengurusan FPRB Kab Bantul yang baru,... ..selengkapnya

  • Safari Pertama Pemerintah Desa Dlingo Di Masjid Nurul Islam Dusun Dlingo 1

    09 Juni 2016 09:24:25 WIB
    Safari Pertama Pemerintah Desa Dlingo Di Masjid Nurul Islam Dusun Dlingo 1
    Dlingoworo-Dlingo, 08/06/2016 Pemerintah Desa Dlingo menggelar safari Ramadhan 1437 H di Masjid Nurul Islam Dusun Dlingo 1. Kegiatan ini merupakan kegiatan pembuka safari Ramadhan yang diadakan oleh Pemerintah Desa Dlingo. Kegiatan dimulai dengan sholat isya' berjamaah dilanjutkan dengan sholat tara... ..selengkapnya

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung