Pembangunan

  • Progres Pembangunan Kalurahan Dlingo

    17 Juli 2024 12:12:15 WIB Ulu-Ulu
    Progres Pembangunan Kalurahan Dlingo
    Dlingo - Hingga bulan Juli ini Pemerintah kalurahan Dlingo telah merealisasikan beberapa Program kegiatan bidang Pembangunan. Mayoritas Kegiatan yang dilaksanakan di semester awal ini bersumber dari Anggaran Dana Desa (DDS) Tahun 2024. Jenis kegiatan infrastruktur/sarana prasarana yang telah dilaksanakan ..selengkapnya

  • Progres Pembangunan Kalurahan Dlingo Tahun Anggaran 2024

    25 April 2024 14:41:32 WIB Ulu-Ulu
    Progres Pembangunan Kalurahan Dlingo Tahun Anggaran 2024
    Dlingo - Pemerintah Kalurahan Dlingo pada tahun anggaran 2024 ini telah melaksanakan beberapa program kegiatan Pembangunan. Kegiatan tersebut antara lain Pembangunan Teras Perpustakaan, Pemeliharaan Jalan Akses Pertanian (Pertigaan Pilang), Pemeliharaan Drainase Dlingo II, Rehabilitasi Gedung Kalurahan, Rehabilitasi ..selengkapnya

  • Realisasi Program Bantuan Keuangan Khusus (BKK) Tahun 2023

    09 Januari 2024 09:49:13 WIB Ulu-Ulu
    Realisasi Program Bantuan Keuangan Khusus (BKK) Tahun 2023
    Dlingo - Pemerintah Kalurahan Dlingo telah menyelesaikan kegiatan pembangunan yang bersumber Program Bantuan Keuangan Khusus (BKK) tahun anggaran 2023. Total Bantuan Kabupaten Bantul yang yang dialokasikan kepada warga masyarakat kalurahan Dlingo tersebut senilai Rp. 180.000.000,00. Sesuai dengan proposal ..selengkapnya

  • Realisasi Program Pembangunan Partisipatif Kalurahan (P2MK) Tahun 2023

    09 Januari 2024 09:29:24 WIB Ulu-Ulu
    Realisasi Program Pembangunan Partisipatif Kalurahan (P2MK) Tahun 2023
    Dlingo - Pemerintah Kalurahan Dlingo telah menyelesaikan kegiatan pembangunan yang bersumber Program Pembangunan Partisipatif Kalurahan (P2MK) tahun anggaran 2023. Total Bantuan Kabupaten Bantul yang yang dialokasikan kepada warga masyarakat kalurahan Dlingo tersebut senilai Rp. 453.000.000,00. Sesuai ..selengkapnya

  • Progres Pembangunan Kalurahan Dlingo Tahun Anggaran 2023

    13 April 2023 13:55:52 WIB Ulu-Ulu
    Progres Pembangunan Kalurahan Dlingo Tahun Anggaran 2023
    Dlingo - Pemerintah Kalurahan Dlingo telah memulai pelaksanaan Program Pembangunan Tahun Anggaran 2023 pada bulan Februari lalu. Kegiatan sarana prasarana dan infrastruktur yang telah terlaksana terdiri dari Pengadaan sarana prasarana komunikasi, Rehab Gedung Bumdes, pembangunan corblok jalan lingkungan, ..selengkapnya

  • Progres Pembangunan Kalurahan Dlingo

    03 November 2022 10:31:21 WIB Ulu-Ulu
    Dlingo – Perkembangan Pembangunan di Kalurahan Dlingo pada Tahun Anggaran 2022 sampai bulan November ini sudah merealisasikan beberapa kegiatan yang didanai dari berbagai sumber, antara lain Dana Desa (DD), Dana Keistimewaan (DAIS), Program Pemberdayaan Berbasis Masyarakat Padukuhan (PPBMP), Bantuan ..selengkapnya

  • Kegiatan Pembangunan Bulan Agustus 2022

    12 Agustus 2022 09:52:33 WIB Ulu-Ulu
    Kegiatan Pembangunan Bulan Agustus 2022
    DLINGO - Program pembangunan di kalurahan Dlingo pada bulan Agustus tahun 2022 meliputi beberapa kegiatan diantarannya Pembangunan Drainase Padukuhan Pakis II dengan total anggaran senilai 45 juta rupiah yang bersumber dari Program Pemberdayaan Berbasis Masyarakat Padukuhan (PPBMP). Adapun ukuran/dimensi ..selengkapnya

  • Dokumentasi Kegiatan Pembangunan Tahun Anggaran 2022

    02 Maret 2022 09:51:33 WIB Ulu-Ulu
    Dlingo - Tahapan awal kegiatan pembangunan di Kalurahan Dlingo tahun anggaran 2022 adalah Pembangunan Balai Padukuhan Pakis I (Lanjutan) senilai Rp. 29.990.000,- (Dua Puluh Sembilan Juta Sembilan Ratus Sembilan Puluh Ribu Rupiah) Dan Balai Padukuhan Pakis II (lanjutan) dengan total anggaran 29.985.000,- ..selengkapnya

Aplikasi Rubah Data KK Online

Aplikasi Cetak KTP Online

Kalender

Pengumuman

Semua jenis pelayanan di Kalurahan Dlingo Gratis tanpa dipungut biaya

Mbangun Desa

Sandigita IT Android Apps

Sandigita FM

Loading the player...

Media Sosial

FacebookGoogle PlussYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung